header-int

Penutupan MPLS

Kamis, 31 Agu 2023, 10:58:27 WIB - 180 View
Share
Penutupan MPLS

21 Juli 2023

Hari Jum'at tanggal 21 Juli 2023 adalah hari ke 5 dan menjadi hari terakhir kegiatan MPLS SMP Surya Kencana Bhakti di tahun ajaran 2023-2024. Para peserta telah selesai mengikuti berbagai kegiatan dari hari pertama yang sangat beragam dan penuh dengan hal-hal positif dan informatif sebagai bagian dari persiapan untuk mengikuti kegiatan pembelajaran sesungguhnya di masa sekolah mendatang.
Selamat bergabung menjadi bagian dari siswa siswi yang Hebat Berkarakter.????????????
 

Unidha SMP Surya Kencana Bhakti Bandung adalah salah satu satuan pendidikan dengan jenjang SMP Kec. Arcamanik, Kota Bandung, Jawa Barat. Dalam menjalankan kegiatannya, SMP Surya Kencana Bhakti berada di bawah naungan Kementerian Pendidikan.
© 2024 SMP Surya Bhakti Kencana Follow SMP Surya Bhakti Kencana : Facebook Twitter Linked Youtube