header-int

SURVEY LINGKUNGAN BELAJAR 2023

Selasa, 17 Okt 2023, 14:06:53 WIB - 222 View
Share
SURVEY LINGKUNGAN BELAJAR 2023

Selasa, 26 September 2023
Para Tenaga Pendidik dan Kependidikan SMP Surya Kencana Bhakti mengisi kuisioner Survey Lingkungan Belajar (Sulingjar)2023. Kegiatan ini merupakan hal rutin yang dilaksanakan setiap tahun adalah instrumen penilaian yang diadakan sebagai bagian dan Asesmen Nasional 2023 instrumen ini memiliki peran penting dalam menggambarkan kualitas pembelajaran di lingkungan satuan pendidikan, termasuk praktik guru, kepemimpinan sekolah, suasana iklim belajar dan keamanan. Hasil dan Sulingjar ini nantinya akan digunakan sebagai bagian dan data Rapor Pendidikan Sekolah adalah tempat di mana proses pembelajaran terjadi, dan kualitas ingkungan belajar memiliki dampak pada pengalaman belajar siswa. Oleh karena itu Sulingjar menjadi instrumen yang sangat relevan dalam membantu meningkatkan mutu pendidikan di Indonesia.Semangat..?!!!

#dinas#disdik#belajar#sulingjar#pendidikan#education#penilaian#smp#sd#sma#smk#bandung#timur#juara#budaya#sekolah#

Unidha SMP Surya Kencana Bhakti Bandung adalah salah satu satuan pendidikan dengan jenjang SMP Kec. Arcamanik, Kota Bandung, Jawa Barat. Dalam menjalankan kegiatannya, SMP Surya Kencana Bhakti berada di bawah naungan Kementerian Pendidikan.
© 2024 SMP Surya Bhakti Kencana Follow SMP Surya Bhakti Kencana : Facebook Twitter Linked Youtube