Sejarah SMP SURYA KENCANA BHAKTI

Posted by : Administrator
Share

Berawal dari rasa kecintaan terhadap dunia Pendidikan maka pihak Yayasan SURYA KENCANA BHAKTI bertekad untuk mulai merintis mendirikan lembaga pendidikan yang berlandaskan pada keilmuan dan keimanan pada Allah SWT. Sehingga mulai dirintislah segala 2014 berdirilah Bangunan Sekolah SMP SURYA KENCANA BHAKTI.kebutuhan dan keperluan serta syarat-syarat yang harus dipenuhi dalam pembangunan sebuah sekolah yang digagas oleh Pemilik Yayasan Surya Kencana Bhakti yaitu ( alm) Bp. H.Deden Sudaryat, Msi dan Ibu Hj. Suryamah , S.Pd, M.MPd . Hingga pada tahun 2014 berdirilah secara resmi sebuah lembaga pendidikan dengan nama SMP SURYA KENCANA BHAKTI dengan angakatan pertama sebanyak 2 kelas . Seiring berjalannya waktu SMP SURYA KENCANA BHAKTI menjadi sebuah lembaga pendidikan tingkat mengengah pertama dengan status akreditasi " A " yang telah banyak dikenal dan menghasilkan para pserta didik serta lulusan yang berkualitas. 

Unidha SMP Surya Kencana Bhakti Bandung adalah salah satu satuan pendidikan dengan jenjang SMP Kec. Arcamanik, Kota Bandung, Jawa Barat. Dalam menjalankan kegiatannya, SMP Surya Kencana Bhakti berada di bawah naungan Kementerian Pendidikan.
© 2024 SMP Surya Bhakti Kencana Follow SMP Surya Bhakti Kencana : Facebook Twitter Linked Youtube